5 Contoh Rekomendasi Company Email Marketing Tahun 2023

Jika Anda ingin meningkatkan produktivitas bisnis Anda, maka gunakanlah layanan yang disediakan oleh company email marketing. Sebab, penggunaan email marketing strategy terbilang efektif dalam meningkatkan jangkauan konsumen untuk bisnis Anda.

Untuk itu, memilih company email marketing tidak boleh sembarangan. Anda harus mempertimbangkan penggunaan email marketing service dalam untuk kebutuhan pengiriman email secara lebih efektif bagi bisnis Anda.

Anda harus mengetahui beberapa company email marketing yang memiliki keunggulan masing-masing dalam layanannya. Nah, pada artikel kali ini kami akan merekomendasikan 5 company email marketing terbaik untuk tahun 2023 dengan urutan sebagai berikut:

1. Drip

Rekomendasi company email marketing yang pertama adalah Drip. Drip adalah sebuah company email marketing yang memiliki keunggulan untuk dapat mendorong lebih banyak konsumen dengan email marketing yang dapat dipersonalisasi.

Drip juga menyediakan template yang dapat Anda pilih untuk keperluan campaign marketing bisnis Anda. Anda juga dapat melakukan desain ulang template secara fleksibel dengan fitur HTML yang disediakan oleh Drip itu sendiri.

2. MTARGET

Perusahaan kami merupakan company email marketing yang memiliki banyak macam tools digital marketing automation, yang salah satunya layanan email marketing yang dapat membantu Anda untuk meningkatkan kualitas campaign marketing dalam menjangkau banyak konsumen bisnis Anda.

Selain itu, company email marketing kami memiliki fitur automasi dan personalisasi. Dengan fitur ini, Anda dapat menjangkau audiens yang lebih luas dengan konten yang terarah. Tools kami memiliki fitur seperti kemampuan analisis yang mendalam, manajemen basis data, layanan pelanggan 24 jam, dan A/B testing.

Tools kami sangat cocok digunakan dalam bisnis Anda, sebab company email marketing kami sudah terdaftar di PSE Kominfo sekaligus memiliki sertifikasi ISO 27001 yang terjamin dapat menjaga keamanan data konsumen bisnis Anda.

Dengan layanan kami, Anda dapat mengirimkan email newsletters ke email subscribers dan email list Anda. Dengan email template yang cukup lengkap, ditambah dengan email automation, Anda dapat melakukan email marketing campaigns dengan mudah.

3. Sendinblue

Sendinblue merupakan sebuah company email marketing yang memiliki fitur marketing automation platform yang dapat melayani berbagai bisnis skala besar maupun kecil. Keunggulan Sendinblue dapat melakukan pengiriman email yang tinggi sekaligus mampu membuat berhasil campaign email bisnis Anda.

Selain itu, sendinblue sendiri memiliki fitur lain seperti memiliki lebih dari 40 template , automation platform yang dapat terintegrasi ke WordPress, Shopify, dan sebagainya untuk memudahkan alur email campaign bisnis Anda.

4. Mailchimp

Company email marketing yang satu ini cukup terkenal dan banyak digunakan juga oleh perusahaan atau pelaku bisnis. Mailchimp saat ini merupakan perusahaan di bidang marketing terbesar saat ini yang memiliki beberapa macam layanan, salah satunya email marketing.

Mailchimp sendiri memiliki beberapa fitur, mulai dari beragam design template yang mampu Anda ubah sesuai kebutuhan bisnis Anda, segmentation untuk memudahkan dalam menargetkan konsumen berdasarkan perilaku, minat sehingga Anda dapat membuat campaign yang relevan bagi konsumen.

Serta fitur automation yang dapat mendorong peningkatan retensi konsumen bisnis Anda, dan fitur pengoptimalan konten yang berfungsi membandingkan campaign email yang sudah Anda kirimkan sekaligus memberikan analisis datanya.

5. HubSpot

Company email marketing yang terakhir adalah HubSpot. Merupakan sebuah perusahaan di bidang marketing yang memiliki banyak layanan marketing. Salah satu layanan dari perusahaan ini adalah email marketing yang dapat meningkatkan potensi bisnis Anda.

Dengan menggunakan tools dari HubSpot, semua fitur yang Anda butuhkan dalam bisnis Anda sudah tersedia. Mulai dari, template yang dapat Anda kustomisasi untuk bisnis Anda, personalisasikan campaign email bisnis Anda untuk meningkatkan open rate email bisnis Anda.

Selain itu, Anda juga dapat menggunakan fitur untuk mengoptimalkan campaign email marketing dengan pengujian dan analitik tes A/B, dan Anda bisa memanfaatkan software yang didukung oleh data CRM untuk melihat data konsumen bisnis Anda.

Baca Juga

Dari kelima rekomendasi company email marketing 2023 di atas, Anda bisa menentukan pilihan sesuai dengan kebutuhan perusahaan atau bisnis Anda. Ingin mendapatkan tips dan trik menarik lainnya seputar company email marketing? Anda bisa kunjungi blog kami di sini. Jika Anda tertarik menggunakan layanan kami, daftarkan diri Anda di sini.

(A.B)