Ada lebih dari 4,3 miliar pengguna internet di dunia dan hampir 80% dari mereka memiliki akun sosial media. Tentu saja, hampir semuanya memiliki akun email aktif sebagai syarat mendaftarkan diri di sosial media. Lalu, mana yang sebenarnya lebih baik untuk kegiatan marketing dalam bisnis Anda?