Daftar Pertanyaan Seputar Segmentasi yang Sebaiknya Anda Ketahui Tips | 6 Feb 2018 Perlu Anda ketahui bahwa, segmentasi adalah suatu teknik dalam email marketing untuk membagi daftar subscriber berdasarkan pada beberapa kondisi, seperti : lokasi, minat subscriber atau interaksi email campaign sebelumnya.
Fokus Area 4 Email Marketing : Email Statistics Report Email Marketing | 5 Feb 2018 Statistik yang dihasilkan dalam email statistic report biasa disebut dengan istilah Key Performance Indicator (KPI). KPI menjadi begitu penting dalam email marketing.
Tips Mengatur Konten Email Marketing pada Perangkat Mobile Anda Email Marketing | 2 Feb 2018 Tidak hanya sekedar mobile-friendly, Anda sebaiknya mengatur konten agar sedemikian rupa terlihat apik ketika audiens membacanya melalui perangkat mobile.
Ini Dia Alasan Anda Perlu Menggunakan Email Marketing Email Marketing | 2 Feb 2018 Berikut ulasan kami mengenai beberapa alasan mengapa Anda perlu menggunakan email marketing. Baca selengkapnya di blog MailTarget.
Tips Meningkatkan Open Rates Email Anda Tips | 1 Feb 2018 Open rates menjadi indikasi bahwa email marketing yang Anda kirimkan telah dibuka oleh para subscriber. Jika open rates Anda semakin tinggi, hal tersebut menunjukan bahwa email marketing Anda semakin menarik perhatian banyak orang.
Apakah Email Marketing Sudah Mati? Email Marketing | 31 Jan 2018 Email marketing masih menjadi suatu channel marketing yang efektif atau tidak, saat ini masih menjadi suatu pertanyaan. Kemudahan dari aplikasi chat dan sosial media dianggap telah menggusur keberadaan email marketing sebagai media untuk melakukan pemasaran.
Keuntungan dari Segmentasi Email yang Perlu Anda Ketahui Email Marketing | 30 Jan 2018 Segmentasi email adalah memecah daftar email yang Anda miliki email list ke dalam beberapa kelompok berdasarkan ketertarikan audiens.
7 Alasan Mengapa Open Rates Anda Rendah Email Marketing | 29 Jan 2018 Open rates menjadi salah satu hal penting dalam pengiriman email marketing. Artikel kali ini, kami akan membagikan beberapa penyebab mengapa email Anda memiliki open rates yang rendah.
Ketahui Rumus Membuat Subjek Email Marketing yang Menarik Tips | 26 Jan 2018 Email marketing adalah satu kesatuan komponen yang terdiri dari subjek, pre-header, isi, dan desain email. Semua komponen tersebut harus dapat bekerja dengan baik dan saling bergantung satu sama lain.